Cara memakai pashmina rapi dan anggun tentu harapan bagi setiap kaum hawa. Namun tak jarang kaum hawa merasa kesulitan untuk mengenakan kerudung yang mampu membuat dirinya terlihat rapi dan anggun. Tentu saja hal ini sangat berdampak buruk citra penampilan sebagai seorang muslimah yang cantik, anggun dan soleha.
Untuk itu perlu kiranya para kaum hawa juga memiliki bekal pengetahuan cara mengenakan kerudung yang baik dan rapi. Hal ini sebenarnya bukanlah suatu hal yang sulit jika para wanita dengan sepenuh hati memang berniat untuk belajar cara mengenakan kerudung yang baik dan benar. Berikut adalah cara memakai jilbab yang baik dan elegan :
Untuk itu perlu kiranya para kaum hawa juga memiliki bekal pengetahuan cara mengenakan kerudung yang baik dan rapi. Hal ini sebenarnya bukanlah suatu hal yang sulit jika para wanita dengan sepenuh hati memang berniat untuk belajar cara mengenakan kerudung yang baik dan benar. Berikut adalah cara memakai jilbab yang baik dan elegan :
- Step 1. Tempatkan pashmina di atas kepala Anda dengan satu sisi lebih panjang dari yang lain
- Step 2. Lipat lagi ke belakang leher sampai dua ujungnya menyatu.
- Step 3. Pakailah peniti, pin dua sisi secara bersamaan di belakang tengkuk
- Step 4. Waktu menjepit di bagian tengkuk, syal yang depan dirapikan sebentar
- Step 5. Pegang ujung syal yang panjang untuk diputar melalui bawah dagu
- Step 6. Lanjutkan untuk mengambil syal hingga putaran ke sisi yang lain.
- Step 7. Sesuaikan scarf sampai rata di bahu Anda.
0 komentar:
Posting Komentar